Thursday, February 6, 2014

PERBAIKAN JALAN DI JALAN POROS BULUKUMBA-SINJAI

SINJAI-Kamis, 6 Februari 2014 Kasat lantas AKP AKBAR USMAN S.SOS. M.SI bersama unit dikyasa Memantau pengerjaan/perbaikan jalan di poros Bulukumba - sinjai. Dalam dalam pemantauan ini kasat lantas menyampaikan pentingnya pemasangan rambu2 yang terkait dengan pengerjaan jalan dan petugas pengatur jalan.Untuk mencegah potensi laka dan tetap memberikan hak kepada masyarakat untuk mengakses jalan dengan baik.Disampaikan juga képada masyarakat agar tetap berhati-hati apabila melewati Jl. Poros sinjai - Bulukumba tersebut ujar Kasat Lantas (Brigpol Eki-RTMC)

0 komentar:

Post a Comment