Polewali, Senin, 25 Mei 2015 pukul 12.30 wita
Telah dilaksanakan Lat Pra Ops Patuh 2015, kegiatan ini dilaksanakan di Aula Polres Polman yang di buka oleh Kapolres Polman AKBP AGOENG ADI KOERNIAWAN, SH dan di dampingi oleh Kabag Ops Polres Polman KOMPOL MUCHTAR AMIR, SH MH. pada pukul 09.00 wita. Giat ini dihadiri oleh para Kasatgas dan personil yang terlibat Ops Patuh 2015. Ops Patuh 2015 akan dilaksanakan mulai tanggal 27 Mei 2015 s/d 09 Juni 2015. "MEWUJUDKAN POLISI SEBAGAI PENGGERAK REVOLUSI MENTAL DAN PELOPOR TERTIB SOSIAL DI RUANG PUBLIK DALAM RANGKA MEWUJUDKAN KAMSELTIBCAR LANTAS YANG MANTAB MENJELANG IDUL FITRI 1436 H" menjadi tema Ops Patuh 2015.
Bersatu KESELAMATAN No 1. (Brigadir Eky RTMC)
0 komentar:
Post a Comment