Makassar, 12 Februari 2014
Anggota Satuan Lalu Lintas Polrestabes Makassar unit Dikyasa melaksanakan kegiatan Safety Riding Education dan Training Skill di SMA 7 Makassar. Kegiatan ini merupakan Program kegiatan rutin Unit Dikyasa Sat Lanta Polrestabes Makassar. Kegiatan ini sendiri bertujuan untuk memeberikan pengetahuan dan pemahaman kepada siswa/siswi akan betapa pentingnya pendidikan tertib berlalu lintas dan mematuhi peraturan lalu lintas serta mengajarkan bahaya dari kecelakaan lalu lintas agar para siswa/siswi menanamkan dalam diri untuk menjadi pelopor keselamatan berlalu lintas (Brigadir Eky RTMC)
0 komentar:
Post a Comment