Sunday, November 30, 2014

SAT LANTAS POLRES TANA TORAJA MELAKSANAKAN OPS ZEBRA DI JALAN POROS ENEKANG-TORAJA


TATOR - Makale, Minggu 30 November 2014, anggota sat lantas tana toraja melaksanakan ops zebra di jalan poros enrekang toraja, dan ada beberapa kendaraan roda dua (2) terjaring rasia, di mana kendaraan tersebut tidak memiliki kelengkapan seperti menggunakan knalpot racing dan tanpa kaca spion. Kegiatan ini dipimpin oleh kaur bin ops lantas res tator IPDA Daud Masangka. SH. (Brigpol Rismal-RTMC)

0 komentar:

Post a Comment