Wednesday, October 8, 2014

UPACARA HARI JADI HUT TNI KE 69 DI BONE DILAKSANAKAN DI LAPANGAN PERSIBO WATAMPONE


BONE - Rabu 8 Oktober 2014. Dalam rangka Hari jadi Tentara Nasional Indonesia ke 69 khusus se-Wilayah Korem 141 Toddopuli melaksanakan upacara peringatan hari jadi di Lapangan Persibo Watampone. Pelaksanaan upacara ini berjalan selama satu jam yang disertai dengan demonstrasi atau penampilan bela diri Ddouble sick dari Batalion Tamalatea, Thema dihari Jadi TNI yaitu Patriotisme, Profesionalisme dan dicintai Rakyat.
Dalam amanat Panglima TNI yang dibacakan oleh Danrem 141 Toddopuli Mayor CAJ Rudi Taga mengucapkan terima kasih kepada seluruh jajaran yang berperan dalam pelaksanaan hari jadi Tni, dan kegiatan ini dimundurkan karena hari jadi Tni yang tepatnya tanggal lima bersamaan dengan perayaan hari raya idul adha dan saya selaku panglima Tni mengucapkan selamat ulang tahun dan semoga terus jaya dan lebih baik lgi kedepannya.
Upacara ini berlangsung dengan khikmat sampi pelaksaan selesai yang dilanjutkan dengan devile sampai markas Komando Resort 141 Toddopuli, dihadiri oleh Bupati Bone yang didampingi oleh ketua tim penggerak PKK, para forum pimpinan daerah Kab. Bone, Dandim se jajaran Korem 141 Toddopoli, Tamu undnagan, Pelaksanaan Upacara berjalan dengan lancar, khikmat dan terkendali.(Brigpol Rismal-RTMC)

0 komentar:

Post a Comment