Wednesday, September 3, 2014

KARENA INGIN MEMOTONG JALAN, DUA PENGENDARA SEPEDA MOTOR BERTABRAKAN DI ENREKANG


ENREKANG - Telah terjadi kecelakaan lalu lintas di Jl. Jend.Sudirman, Kel. Bangkala, Kec. Maiwa, Kab. Enrekang hari selasa tanggal 2 September 2014 jam 21.15 wita antara 1 (satu) unit sepeda motor yamaha jupiter MX DD 2622 XY yang dikendarai oleh Llk. YUSRAN mengubah arah sehingga memotong jalan kemudian ditabrak dari arah kanan sepeda motor Kawasaki Ninja R DP 6167 IA yang dikendarai oleh Llk. RISWA.Akibat dari kecelakaan ini Lk.Yusran mengalami luka-luka. Kasus laka lantas ini sedang dalam penyidikan oleh Unit Laka Lantas Polres Enrekang (Brigpol Rismal/irsms-RTMC)

0 komentar:

Post a Comment