MAJENE - Telah terjadi kecelakaan lalu lintas pada hari Minggu tanggal 01 Mei
2014 jam 18.00 wita di jalan poros Majene-Mamuju Km. 12-13 tepatnya di
dusun Kawero desa Bababulo Kec. Pamboang Kab. Majene antara Sepeda Motor
Yamaha V-IXION No. Pol. DC 3461 JC yang dikendarai Lk. FADLY, umur 26
Tahun, pekerjaan Mahasiswa, alamat dusun Para'baya desa Onang Kec. Tubo
Sendana Kab. Majene berboncengan bersama Lk. MASHUDDIN, umur 25 Tahun,
pekerjaan Mahasiswa, alamat desa Ulidang Kec. Tamerodo Kab. Majene
dengan menabrak Pejalan kaki atas nama Per. KASIH, umur 5 Tahun,
pekerjaan Tidak ada, alamat dusun Kawero desa Bababulo Kec. Pamboang
Kab. Majene sehingga mengakibatkan korban Pejalan kaki atas nama Per.
KASIH mengalami luka-luka.Kasus laka lantas ini sedang dalam penangnan Unit Laka Lantas Polres Majene (Brigpol Rismal/IRSMS-RTMC)
Sunday, June 1, 2014
PENGENDARA MOTOR MENABRAK SEORANG PEJALAN KAKI DI MAJENE
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment